Resep: Cireng Kerupuk Enak
Cireng Kerupuk.
Anda dapat memasak Cireng Kerupuk menggunakan 7 bahan dan 5 langkah-langkah. Inilah langkah masaknya.
Cireng Kerupuk
Bahan yang dipakai membuat Cireng Kerupuk
- Gunakan 250 g >> kerupuk mentah.
- Gunakan 150 g >> tepung kanji/tapioka.
- Anda memerlukan 2 sdm >> terigu.
- Gunakan 1/2 sdt >> garam atau secukupnya.
- Siapkan 1/2 sdt >> kaldu bubuk atau secukupnya.
- Anda memerlukan 1/4 sdt >> merica bubuk.
- Anda memerlukan 2 batang >> daun bawang diiris halus.
Caramembuat Cireng Kerupuk
- Campur kanji, terigu, garam, bubuk kaldu, bawang daun dan merica. Aduk rata. Sisihkan.
- Cuci bersih kerupuk lalu rebus sampai empuk tapi jangan sampai hancur yaaa.
- Angkat dengan saringan dan langsung masukan ke dalam wadah yang berisi kanji (jangan ditiriskan dulu) . Aduk asal rata aja dengan cukil kayu, gak perlu sampai kalis ya. Kalo adonan dirasa terlalu keras boleh ditambah air panas 1-2 sendok tapi jangan sampai lembek yaa.
- Bentuk bulat pipih seperti cireng. Kalau agak lengket balur tangan dengan kanji saat membentuk..
- Goreng dalam minyak panas sampai luarnya garing.