Cara Membuat Lasagna Kukus Simpel
Lasagna Kukus.
Anda dapat membuat Lasagna Kukus memanfaatkkan 21 bahan dan 16 langkah-langkah. Inilah cara masaknya.
Lasagna Kukus
Bahan yang dipake membuat Lasagna Kukus
- Anda memerlukan 10 lembar >> lasagna.
- Gunakan 1 sdm >> minyak.
- Siapkan Secukupnya >> air.
- Gunakan >> Bahan Saus Daging:.
- Gunakan 315 gr >> saus bolognese.
- Anda memerlukan 170 gr >> kornet sapi.
- Anda memerlukan 1 sdt >> gula pasir.
- Anda memerlukan 1 sdm >> minyak.
- Siapkan 1 siung >> bawang putih.
- Anda memerlukan 1/2 >> bawang bombay.
- Anda memerlukan 1/2 sdt >> garam.
- Siapkan >> Bahan Saus Bechamel:.
- Anda memerlukan 1/2 sdt >> lada bubuk.
- Gunakan 1/2 sdt >> gula pasir.
- Siapkan 1/2 >> bawang bombay.
- Siapkan 1 siung >> bawang putih.
- Gunakan 1 sdt >> garam.
- Gunakan 1 sdm >> minyak.
- Siapkan 3 sdm >> tepung terigu.
- Anda memerlukan 150 gr >> keju cheedar.
- Siapkan 600 ml >> susu vanilla UHT.
Caramembuat Lasagna Kukus
- Pertama siapkan air secukupnya, lalu beri minyak. Tunggu sampai mendidih, setelah mendidih masukan lasagna. Masak sampai aldente (lunak tapi masih kenyal ya)..
- Jika sudah aldente angkat dan tiriskan..
- Selanjutnya kita buat saus daging. Siapkan wajan dan minyak goreng..
- Setelah minyak panas, masukan bawang bombay dan bawang putih yg sudah dipotong-potong. Tumis sampai harum..
- Jika sudah harum, masukan kornet sapi. Lalu masukan juga garam, dan gula pasir. Aduk sampai rata..
- Setelah itu masukan saus bolognese. Aduk sampai saus dan kornet tercampur dengan rata. Aduk sampai saus mendidih, matikan kompor dan sisihkan..
- Selanjutnya kita buat saus bechamel. Siapkan wajan dan minyak lalu panaskan..
- Sama seperti membuat saus daging. Setelah minyak panas, masukan bawang putih dan bawang bombay yg sudah di potong-potong. Tumis sampai harum..
- Jika sudah harum, masukan susu. Sisakan susunya sedikit yaa kira-kira 50ml..
- Lalu masukan garam, gula pasir, lada bubuk dan juga keju cheedar yg sudah diparut..
- Setelah itu masukan tepung terigu yg sudah dilarutkan dengan susu yg tadi kita sisakan. Aduk sampai rata, jika sudah mendidih matikan kompor dan sisihkan..
- Nah sekarang waktunya menata nihh! Siapin dulu wadahnya yaa, apa aja yg penting food grade ya. Lalu olesi dgn sedikit minyak goreng..
- Jika sudah, letakan lasagna yg tadi kita sisihkan. Lalu tuangkan saus bechamel terlebih dulu, ratakan kesemua permukaan lasagna. Lalu tuangkan saus daging sampai semua saus bechamel tertutup..
- Ulangi sampai wadah penuh yaa. Setelah itu beri parutan keju mozzarella diatasnya..
- Lalu siapkan panci kukusan. Jgn lupa bungkus tutup panci dengan serbet agar air kukusan tidak menetes dilasagna. Kukus -/+ selama 15menit..
- Setelah itu angkat, dan lasagna pun siap untuk dinikmati🍴.